Siapakah Maria Sibylla Merian?



Tadi siang waktu aku ke warnet dan buka  url www.google.com ada kejutan karena disambut dengan Google Doodle. Tampil gambar binatang bunglon, ulat, kepompong, dan kupu-kupu. Ya, hari ini Google turut merayakan ulang tahun Maria Sibylla Merian yang ke 366.

 Karena penasaran akhirnya saya browsing -browsing ternyata Maria Sibylla Merian itu sudah Meninggal dunia.

Meski telah meninggal pada 1717, Maria Sibylla Merian tetap dikenang karena karyanya yang luar biasa. Ia sosok yang penting dalam dunia seni alam. Karya Maria yang paling terkenal adalah metamorfosis hidup serangga dalam satu halaman. Karya tersebut merupakan sumbangan besar Maria dalam bidang Entomologi. Sepanjang hidupnya sendiri, Maria telah membuat ilustrasi dari metamorfosi lebih dari 200 spesies berbeda.

Anak perempuan Maria Sibylla Merian mempublikasikan karyanya berjudul Erucarum Ortus Alimentum et Paradoxa Metamorphosis dan kini menjadi barang buruan para kolektor.


Responses

0 Respones to "Siapakah Maria Sibylla Merian?"

Post a Comment

 

Return to top of page Copyright © 2010 | Platinum Theme Converted into Blogger Template by HackTutors